
Informasi Perkuliahan dan MBKM Program Studi S1 Psikologi – Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta

PROGRAM STUDI PSIKOLOGI
Selamat Datang Di Program Studi Psikologi Unggul dan Islami Professional Qur’ani Program Studi Psikologi Program Studi Psikologi UNISA Yogyakarta berdiri sejak tahun 2016.
Akademik
Akses mudah kapan saja dan dimana saja
Prestasi
Kurikulum
MBKM
Info PMB
Berita & Update Terbaru
Dapatkan akses berita terbaru
MBKM DI GMEDIA JOGJA
MBKM di GMEDIA Jogja: Training Komunikasi Efektif untuk Pengembangan Keterampilan Mahasiswa Pada Kamis, 16 Januari 2025, Program Studi Psikologi Universitas Aisyiyah Yogyakarta mengadakan salah satu bentuk kegiatan MBKM (Merdeka Belajar Kampus Merdeka) di GMEDIA...
MAGANG DI LAZISMU DIY TERBARU
Magang MBKM di Lazismu DIY: Membangun Kerjasama Tim antara Staff dan Mahasiswa Penerima Beasiswa Sang Surya Pada Sabtu, 16 November 2024, Program Studi Psikologi Universitas Aisyiyah Yogyakarta melaksanakan salah satu program magang MBKM (Merdeka Belajar Kampus...
MBKM DI KITABISA
MBKM di Kitabisa: Kolaborasi Psikologi Universitas Aisyiyah Yogyakarta dengan PT Inisiatif Semua Bisa Pada tanggal 12 September 2024, Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang diadakan oleh Program Studi Psikologi Universitas Aisyiyah Yogyakarta resmi...
Sekilas Tentang Prodi S1 Psikologi UNISA
Video tur singkat tentang prodi S1 Psikologi UNISA







